Sebagian kaum adam menilai perempuan itu cantik dilihat dari bentuk tubuhnya yang ramping, wajah yang rupawan dan bodi yang montok. Namun, beberapa suku di dunia ini memiliki cara tersendiri untuk mendefinisikan kecantikan.
Sekilas kamu mungkin mengira wanita-wanita ini sangat mengerikan, namun di negaranya sana, mereka adalah wanita yang sangat cantik. Berikut adalah sosok-sosok wanita yang dianggap cantik oleh negara-negara tertentu karena memiliki penampilan yang justru lain dari yang lain.
Gemuk itu cantik. Ini kabar gembira buat kamu yang bertubuh gemuk. Di negara Mauritania, banyak wanita yang berbondong-bondong ingin menambah berat badan supaya dianggap cantik. Bahkan di negara bagian Afrika barat ini tubuh gemuk adalah syarat utama untuk cepat mendapat suami. Tubuh gemuk dianggap sebagai simbol kemakmuran karena di negara tersebut sangat miskin suplai makanan.
Negara Thailand mendefinisikan wanita cantik itu punya leher panjang. Bahkan semakin panjang seperti jerapah lebih baik. Namun, cara mereka memanjangkan leher ini sedikit ekstrim. Mereka akan memakaikan kumparan atau sejenis gelang kuningan sejak wanita tersebut berusia lima tahun.
Suku Mursi di negara Ethiopia mendefinisikan cantik melalui lebar ukuran mulutnya. Jadi, semakin lebar mulut seorang wanita, maka semakin cantiklah dia. Biasanya, para gadis di Ethiopia mulai melebarkan ukuran mulutnya pada usia 13 sampai 16 tahun dengan cara mengiris bagian bawah mulut lalu dimasuki piringan berbentuk luka sayatan tersebut.
Di Indonesia sendiri juga ada definisi cantik yang unik, yaitu di Kalimantan. Suku dayak mendefinisikan wanita cantik sebagai wanita yang memiliki telinga panjang. Kalau perlu panjangnya sampai menjuntai ke leher. Cara memanjangkan leher ini dilakukan dengan memasukan anting logam atau emas kedalam daun telinga sampai panjangnya selebar kuping gajah.
Ini malah lebih unik lagi, Suku Apatani dari negara India mendefinisikan cantik melalui penutup hidung wanita. Bahkan karena dianggap paling cantik, banyak suku lain yang ingin memperebutkan mereka.
Wanita suku Bagobo di Filiphina akan terlihat semakin cantik jika giginya runcing. Buat mereka hal ini tidak seram atau menakutkan, namun malah semakin membuat mereka makin mempesona. Gak kebayang betapa kesakitannya mereka saat meruncingkan ujung gigi dengan memahatnya menggunakan bambu atau kayu.
Kalau kamu beranggapan bahwa wanita cantik itu dilihat dari kulitnya yang mulus, di Amazon hal ini salah besar. Di suku tersebut, salah satu cara menjadi cantik adalah dengan mentato seluruh tubuhnya.
Sekilas kamu mungkin mengira wanita-wanita ini sangat mengerikan, namun di negaranya sana, mereka adalah wanita yang sangat cantik. Berikut adalah sosok-sosok wanita yang dianggap cantik oleh negara-negara tertentu karena memiliki penampilan yang justru lain dari yang lain.
1. Mauritania, bertubuh gemuk itu cantik
Gemuk itu cantik. Ini kabar gembira buat kamu yang bertubuh gemuk. Di negara Mauritania, banyak wanita yang berbondong-bondong ingin menambah berat badan supaya dianggap cantik. Bahkan di negara bagian Afrika barat ini tubuh gemuk adalah syarat utama untuk cepat mendapat suami. Tubuh gemuk dianggap sebagai simbol kemakmuran karena di negara tersebut sangat miskin suplai makanan.
2. Suku Kayan, cantik itu punya leher panjang
Negara Thailand mendefinisikan wanita cantik itu punya leher panjang. Bahkan semakin panjang seperti jerapah lebih baik. Namun, cara mereka memanjangkan leher ini sedikit ekstrim. Mereka akan memakaikan kumparan atau sejenis gelang kuningan sejak wanita tersebut berusia lima tahun.
3. Suku Mursi, cantik itu dilihat dari lebar mulutnya
Suku Mursi di negara Ethiopia mendefinisikan cantik melalui lebar ukuran mulutnya. Jadi, semakin lebar mulut seorang wanita, maka semakin cantiklah dia. Biasanya, para gadis di Ethiopia mulai melebarkan ukuran mulutnya pada usia 13 sampai 16 tahun dengan cara mengiris bagian bawah mulut lalu dimasuki piringan berbentuk luka sayatan tersebut.
4. Suku Dayak, semakin panjang terlinga, semakin cantik
Di Indonesia sendiri juga ada definisi cantik yang unik, yaitu di Kalimantan. Suku dayak mendefinisikan wanita cantik sebagai wanita yang memiliki telinga panjang. Kalau perlu panjangnya sampai menjuntai ke leher. Cara memanjangkan leher ini dilakukan dengan memasukan anting logam atau emas kedalam daun telinga sampai panjangnya selebar kuping gajah.
5. Suku Apatani, cantik dilihat dari penutup hidungnya
Ini malah lebih unik lagi, Suku Apatani dari negara India mendefinisikan cantik melalui penutup hidung wanita. Bahkan karena dianggap paling cantik, banyak suku lain yang ingin memperebutkan mereka.
6. Suku Bagobo, gigi runcing adalah simbol kecantikan
Wanita suku Bagobo di Filiphina akan terlihat semakin cantik jika giginya runcing. Buat mereka hal ini tidak seram atau menakutkan, namun malah semakin membuat mereka makin mempesona. Gak kebayang betapa kesakitannya mereka saat meruncingkan ujung gigi dengan memahatnya menggunakan bambu atau kayu.
7. Suku Amazon, semakin banyak tattoo semakin cantik
Kalau kamu beranggapan bahwa wanita cantik itu dilihat dari kulitnya yang mulus, di Amazon hal ini salah besar. Di suku tersebut, salah satu cara menjadi cantik adalah dengan mentato seluruh tubuhnya.
0 Response to "7 Suku Ini Membuktikan Kalau Cantik Tak Harus Putih Mulus"
Posting Komentar